Video – Basuki Menerima Paparan Dinas Tata Ruang

6
200

Ahok.Org – Wakil Gubernur Provinsi DKI Jakarta Basuki T. Purnama, Rabu (22/5)  menerima Paparan Dinas Tata Ruang terkait Rencana Detail Tata Ruang (RDTR).

6 COMMENTS

  1. Di sepanjang jalan pluit putera jakarta utara, RTH di sepanjang jalan tersebut ada restoran, ada yang jualan tanaman hias dan ada juga yang jualan barang pot keramik, sebenarnya di fungsi kan untuk RTH atau Jualan ?

  2. Siang Pak Ahok, kami dari salah satu RS swasta di Jakarta yang juga ikut melayani pasien JKN. Hari ini kami menghadiri undangan rapat dari Dinas Kesehatan Prov. DKI Jakarta tentang perizinan RS. Pertanyaan kami mengapa mengurus SSK (Suka Sarana Kesehatan) dari Dinas Tata Ruang prosesnya lama dan menurut info dari RS lain yg sudah mengurus SSK biayanya selangit. Besar harapan kami, Pak Ahok dapat membantu kami para RS yg juga melayani pasien JKN. Karena sebagian besar RS yg mengurus perizinan terbentur oleh SSK, termasuk RS kami yg harus segera mengurus izin perpanjangan operasional.Terimakasih

  3. Salam Sejahtera Buat Bapak AHOK dan Selamat Buat Bapak Atas Terpilihnya Jadi Gubernur DKI Jakarta yg sama-sama kita cintai.

    Pak Saya Mau bertanya :
    1. Berapa Total Biaya Utk Izin Membangun Hotel di DTR dan P2B…
    Mohon Informasi Pak.
    Sekian Penyampain Saya

    RAHMAT

  4. Pak Gubernur yth, apakah di jl siaga raya jaksel dg tanah tidak terlalu luas dan jalan hanya 5 meter diperbolehkan mendirikan apartment ?
    Apa syarat2 pembangunan di dki ?
    Salam

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here