Video BTP Kunjungi Gedung Blok G Balaikota

5
166

Ahok.OrgĀ  – Kamis (27/3) Wakil Gubernur Provinsi DKI Jakarta Basuki T. Purnama secara mendadak mengunjungi beberapa ruangan Satuan Kerja Perangkat Dinas (SKPD) Pemprov DKI Jakarta di Gedung Blok G, Balaikota Jakarta.

 

5 COMMENTS

  1. Pak Ahok kami menunggu jawaban staff bapak mengenai ” asas manfaat ” menerima bus karatan tapi menolak sumbangan 30 bus untuk TransJakarta.. kok staf Bapak cuma senyum2 manggut-manggut dan ketawa2 tanpa bisa menjawab.. kelihatan banget ketololannya.. Banyak staff Bapak yang tolol2 bagaimana Bapak bisa mewujudkan Jakarta Baru.. Jalan2 protokol yang masih kelihatan kotor .. Pedagang kaki lima di jalan protokol dengan sampah bekas jualannya .. Sudah 1 tahun lebih Pak Jokowi dan Pak Ahok kerja keras tapi anak buah / staf Bapak diisi dengan orang2 TOLOL dan TIDAK MEMPUNYAI KEINGINAN untuk membangun Jakarta Baru yang lebih Baik.. Ingin rasanya saya membantu Bapak berdua

  2. kami cleaning service kantor walikota jakarta timur dari blok A B1 B2 dan c hanya mendapat upah 800 rb per bulanya tolong pak ahok untuk di sesuaikan UMP seperti cleaning service di balaikota ?.. . trimakasih

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here